Kegiatan Literasi Informasi#1 dengan tema "Mudah Menulis Karya Ilmiah Menggunakan Mendeley & Jurnal Gale"

21 Februari 2024

Kegiatan Literasi Informasi#1 dengan tema "Mudah Menulis Karya Ilmiah Menggunakan Mendeley & Jurnal Gale"

Jakarta, Rabu 21 Februari 2024. Kegiatan Literasi Informasi#1 dengan tema "Mudah Menulis Karya Ilmiah Menggunakan Mendeley & Jurnal Gale" acara ini dihadiri oleh 168 peserta mahasiswa sarjana (S1) dan pascsarjana (S2). Acara diawali sambutan Dekan Fakultas Teknik dan Desain memaparkan, "penggunaan mendeley, penulis akan lebih mudah mengambil sumber informasi secara manual atau otomatis, untuk jurnal, tesis, skripsi dllnya. Juga, dapat
memperkaya dalam penulisan, yang nantinya akan menghasilkan karya ilmiah yang dapat diakui, original oleh publik," kata Elliya Sestri (21/02/2024)

Kemudian, literasi informasi ini diisi oleh pemateri Nur Syafiah, S.IP., M.M dan Sisri Agustin, S.IP, dengan mengajak peserta untuk mempelajari cara menggunakan Mendeley, sebuah manajer referensi yang memudahkan pengelolaan dan penulisan referensi dalam karya ilmiah, serta Jurnal Gale, platform yang menyediakan akses ke jurnal dan artikel ilmiah yang relevan dengan berbagai bidang penelitian terkhusus pada bidang ekonomi.
Diharapkan kegiatan ini memberikan pemahaman yang lebih baik kepada peserta dalam menggunakan Mendeley dan Jurnal Gale untuk mendukung proses penulisan karya ilmiah mereka.

Berita Lainnya

Sistem Informasi Perpustakaan ITB AHMAD DAHLAN

Sistem Informasi Perpustakaan ITB AHMAD DAHLAN merupakan sistem informasi berbasis web yang dapat digunakan dengan membuka web browser seperti Mozzila Firefox, Google Chrome, Opera dan web browser lainnya.

Informasi Kontak

Telepon

Alamat

Jl. Imam Bonjol No.69, Karawaci, Tangerang

Alamat

Jl. Ir. H. Juanda No. 77, Cirendeu, Ciputat, Tangerang Selatan 15419

Statistik Perpustakaan

Jumlah Anggota

7002

Jumlah Koleksi

9672

Jumlah Ekslempar

22374

Statistik Pengunjung

Hari Ini

2

Bulan Ini

88

Online

0